Archive for Juni 2016

  • Man Power Planning

    0
    Oke temen temen kali ini saya akan membahas mengenai Man Power Planning. Nah apa itu Man Power Planning ?
    Secara definisi, Man Power Planning adalah suatu proses dan Rencana yang berkaitan dengan bagaimana organisasi mengukur ketersediaan dan kebutuhan akan sumber daya manusia pada masa yang akan datang.
    Tujuan perencanaan sumber daya manusia adalah menghubungkan sumber dya manusia yang ada untuk kebutuhan perusahaan pada masa datang
    Manfaat dari MPP
             Perusahaan dapat memanfaatkan sumber daya manusia yang ada dalam perusahaan secara lebih baik.
             Efektifitas kerja juga dapat lebih ditingkatkan apabila sumber daya manusia yang ada telah disesuaikan dengan kebutuhan perusahaan.
             Produktifitas dapat lebih ditingkatkan apabila memiliki data tentang pengetahuan,pekerjaan,pelatihan yang telah diikuti oleh sumber daya manusia.
             Perencaan sumber daya manusia berkaitan denga penentuan kebutuhan tenaga kerja dimasa depan,baik dala arti jumlah kualifikasinya untuk mengisi berbagai jabatan dan meyelenggarakan berbgai aktofitas baru kelak.
             Penanganan informasi ketenagakerjan.
    Langkah Melakukan Manpower Planning?
             Mampu menetapkan secara jelas kualitas dan kuantitas SDM.
             Mengumpulkan data dan informasi yang lengkap mengenai SDM.
             Mengelompokkan data dan informasi tersebut, kemudian menganalisisnya.
             Menetapkan beberapa alternatif yang kira kira sanggup ditempuh.
             Memilih alternatif terbaik dari berbagai alternatif yang ada.
             Menginformasikan rencana terpilih kepada para karyawan agar direalisasikan.
    Faktor Manpower Planning Program
             Lingkungan Eksternal
                Faktor penentu kondisi bisnis sosial,politik,hukum melalui berbagai peraturan dibidang prsonalia,perubahan sikap dan tingkah laku,dan sebagainya. Sedangkan perubahan – perubahan ternologi.
             Keputusan keputusan organisasional
                Rencana strategis perusahaan adlah keputusan yang paling berpengaruh dalam jangka panjang.
                Besarnya anggaran adalah pengaruh jangka pendek.
                Forecast penjualan jangka pendek.
    Reorganisasi atau perancangan kembali pekerjaan pekerjaan.
             Faktor faktor persediaan keryawan
                Pensiun,permohonan berhenti,terminasi,dan kematian berfungsi seagai pedoman perencaan yang akurat.
    Proses Manpower Planning
             Mengetahui visi, misi, tujuan rencana organisasi
             Memprediksi kebutuhan SDM yang akan datang
             Memahami kondisi SDM yang ada saat ini
             GAP SDM yang ada dengan yang dibutuhkan
             Program pemenuhan kebutuhan
             Penyusutan perencanaan
    Syarat Melakukan Manpower Planning
             Harus mengetahui secara jelas maslah yang direncankannya.
             Harus mengumpulkan dan menganalisis informasi tentang SDM dalam organisasi tersebut secara lengkap.
             Mempunyai pengalaman luas tentang analisi pekerjaan (job analysis), kondisi organisasi,dan persediaan SDM.
             Harus mampu membaca situasi SDM saat ini dan masa mendatang.
             Mampu mempekirakan peningkatan SDM dan teknologi masa depan.
             Mengetahui secara uas peraturan dan kebijaksanaan pemerintah,khususnya yang menyangkut tenaga kerja.

    Oke sekkian dulu dari saya semoga bermanfaat apa yang telah saya sampai kan. J
  • Copyright © 2013 - Hyperdimension Neptunia

    AkiLolizzz - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan